Cara Pandang Kehidupan Dunia & Akhirat (Part 1)

Oleh: Mohamad Nasirin اِعْلَمُوْٓا اَنَّمَا الْحَيٰوةُ الدُّنْيَا لَعِبٌ وَّلَهْوٌ وَّزِيْنَةٌ وَّتَفَاخُرٌۢ بَيْنَكُمْ وَتَكَاثُرٌ فِى الْاَمْوَالِ وَالْاَوْلَادِۗ كَمَثَلِ غَيْثٍ اَعْجَبَ الْكُفَّارَ نَبَاتُهٗ ثُمَّ يَهِيْجُ فَتَرٰىهُ مُصْفَرًّا ثُمَّ يَكُوْنُ حُطَامًاۗ وَفِى الْاٰخِرَةِ عَذَابٌ شَدِيْدٌۙ وَّمَغْفِرَةٌ مِّنَ اللّٰهِ وَرِضْوَانٌۗ وَمَا الْحَيٰوةُ الدُّنْيَآ اِلَّا مَتَاعُ الْغُرُوْرِ (Al Hadid Ayat 20) Ketahuilah bahwa kehidupan dunia itu hanyalah permainan, kelengahan, […]
Tindak Pidana Love Scam & Kekeliruan Memahami Bucin

Oleh: Caskiman Universitas Pamulang (UNPAM) Kagetnews | Opini – Di ruang publik, korban love scam kerap tidak diperlakukan sebagai korban kejahatan. Sebaliknya, mereka sering disambut dengan ejekan “terlalu bucin”, “kurang logis”, atau “salah sendiri terlalu percaya”. Narasi ini bukan hanya tidak adil, tetapi juga berbahaya, karena menutup mata terhadap fakta bahwa love scam adalah tindak […]
Gugatan Kuota Internet ke MK dalam Sudut Pandang Hukum Perlindungan Konsumen

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – operator seluler menghanguskan kuota internet setelah masa berlaku habis, digugat oleh Didi Supandi dan Wahyu Triana Sari pasangan suami-istri sebagai pekerja sektor digital (pengemudi ojol & pedagang online) ke Mahkamah Konstitusi karena dinilai melanggar Hak Konsumen. Gugatan bernomor 273/PUU-XXIII/2025 ini dilatarbelakangi kerugian nyata yang dialami konsumen […]
Free Palestine Network Gelar Aksi Solidaritas untuk Venezuela di Depan Kedubes AS

Kagetnews | Jakarta – Massa Free Palestine Network (FPN) menggelar aksi solidaritas terhadap Venezuela di depan Kedutaan Besar Amerika Serikat (AS), di jalan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Selasa (6/1/2025). Tampak massa FPN membentangkan dua spanduk besar. Spanduk pertama bertuliskan “Solidaritas untuk Venezuela, Dunia Harus Hentikan Agresi Amerika Serikat (AS). Adapun di spanduk kedua tertulis “Agresi […]
Pelita Intan Muda Cianjur Resmi Dipimpin Ali Malkan Amin, Usung Transformasi Bermartabat

Kagetnews | Cianjur — Pelita Intan Muda (PIM) Cabang Kabupaten Cianjur resmi memasuki babak kepemimpinan baru. Ali Malkan Amin ditetapkan sebagai Ketua Umum PIM Cianjur periode 2026–2027, menandai dimulainya arah transformasi organisasi yang berlandaskan nilai martabat, integritas, dan pembaruan gerakan kepemudaan. Selasa 7 Januari 2026. Terpilihnya Ali Malkan Amin menjadi momentum penting bagi Pelita Intan […]
Kutuk Agresi AS ke Venezuela, FPN: AS adalah Induk Terorisme
Kagetnews | Jakarta – Sekjen Free Palestine Network (FPN) Furqan AMC mengutuk keras agresi militer yang dilakukan oleh pemerintah Amerika Serikat (AS) terhadap Venezuela. Selasa 6 Januari 2026. “Free Palestine Network (FPN) mengutuk keras agresi Amerika Serikat pada Venezuela. Agresi Amerika Serikat ini adalah bukti yang kesekian kali dari brutalitas kebijakan Imperialisme AS yang menghancurkan […]
Resolusi 2026, Politik Hukum Perlindungan Konsumen

Oleh: Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Presiden Prabowo dalam pidato kenegaraan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jumat (15/8/2025) menyinggung soal perlindungan konsumen. Presiden menyebutkan : “Untuk melindungi konsumen Indonesia, Pemerintah yang saya pimpin akan selalu mewaspadai kecurangan-kecurangan, manipulasi, penipuan, upaya penimbunan dan menahan distribusi bahan pangan. Pemerintah yang saya pimpin tidak akan ragu-ragu: […]
Operasi Mata Dokter RSMM Jatim ke Meja Hukum

Kagetnews | Surabaya – Diawali pengaduan Alain Tandiwijaya (49), anggota Deppush Pers PJI (Departemen Pusat Usaha Pers PJI) kepada Ketua umum PJI (Persatuan Jurnalis Indonesia), Hartanto Boechori. Alain mengeluhkan kehilangan matanya alias buta usai menjalani operasi mata oleh oknum dokter RSMM (Rumah Sakit Mata Masyarakat) Jawa Timur. Dari berbagai alat bukti yang ditunjukkan; rekam medis […]
Pemuda Mekargading Salurkan Donasi untuk Penyintas Bencana Sumatera Melalui KB-PPAI

Kagetnews | Indramayu – Kelompok Pemuda Mekargading menunjukkan kepedulian nyata terhadap sesama dengan menyalurkan bantuan bagi para penyintas bencana alam di wilayah Sumatera. Penyerahan donasi ini dilakukan secara simbolis kepada Keluarga Besar Pegiat dan Pecinta Alam Indramayu (KB-PPAI) sebagai lembaga mitra penyalur. Sabtu 27 Desember 2025. Aksi kemanusiaan ini bermula dari inisiatif para pemuda di […]
Selamat Tahun Baru: Menggagas Korban Bencana Deforestasi Sebagai Konsumen di 2026

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Wakil Menteri Hukum dan HAM Edward Omar Sharif Hiariej mewakili pemerintah dalam rapat penetapan Prolegnas Prioritas 2025, Kamis (18/9/2025) mengatakan bahwa “Kami sepakat Prolegnas Prioritas 2025 yang besok akan disetujui bersama pada pembahasan tingkat II akan dievaluasi pada Desember 2025 atau Januari 2026,” Sumber Kompas.com https://nasional.kompas.com/read/2025/09/18/21000021/d Badan […]