Perkembangan Keberagaman Platform Ekonomi dan Ambiguitas Regulasi

Penulis : Saefpuloh (Sekretaris FSP Kerah Biru-SPSI)   Kagetnews | Opini – Meski tidak ada definisi resmi secara internasional tentang “economy platform”, namun perkembangan economy platform sejak era 1990 terus berkembang pesat. Economi platform dikenal dengan berbagai istilah seperti  “peer to peer economy; collaborative economy; gig economy; dan on demand-economy. Saat ini yang sering digunakan […]

Melihat ‘Nasib Gelap’ Konsumen Indonesia di Dalam Pusaran ‘Segitiga Bermuda’

By Dr. Firman Turmantara End.   Kagetnews | Opini – TAGAR Indonesia Gelap (#IndonesiaGelap) menjadi trending topic di media sosial X pada Senin, 17 Februari 2025, juga menjadi tajuk aksi demo mahasiswa dan Koalisi Masyarakat Sipil yang mewakilkan kekhawatiran nasib bangsa. Tagar tersebut semakin menggema seiring dengan aksi para mahasiswa di berbagai daerah di Indonesia. […]

Momentum IWD: Refleksi Feminisme dalam Kuasa Maskulinitas

Oleh: Mario Mere Kagetnews | Opini – Pentingnya merefleksikan Hari Perempuan Internasional pada 8 Maret 2025 dengan mengupas  pertanyaan mendasar. Pertanyaan reflektif diawal tulisan ini: “ Apakah perempuan di Indonesia telah merdeka? ” Hingga saat ini masalah kekerasan terhadap perempuan di Indonesia belum teratasi dengan baik. Menurut data Komnas Perempuan dan data pelaporan menunjukkan kekerasan […]

Korban Pertamax Oplosan, Konsumen Berhak Tuntut Ganti Rugi ke BPSK

By Dr. Firman T. Endipradja Kagetnews | Opini – Pengguna BBM jenis Pertamax yang diduga dioplos, berhak menuntut ganti rugi atas kerugian yang dideritanya baik ke pengadilan maupun ke Badan Penyelesaian Sengketa Konsumen (BPSK). Hal ini disebabkan oleh kasus dugaan tindak pidana korupsi dalam tata kelola minyak mentah dan produk kilang pada PT Pertamina, Subholding […]

Fenomena Tagar #KaburAjaDulu: Kritik Sosial atau Bentuk Lunturnya Nasionalisme

Penulis: Fredi Supriadi (Ketua Komisariat PMII STIT NU Al Farabi Pangandaran)   Kagetnews | Opini – Tagar #KaburAjaDulu menjadi perbincangan hangat di media sosial, mencerminkan kegelisahan generasi muda terhadap kondisi ekonomi, sosial, dan politik di Indonesia. Kesulitan mendapatkan pekerjaan layak, rendahnya upah, serta ketimpangan sosial yang semakin lebar menjadi faktor utama yang mendorong mereka mempertimbangkan […]

Pemimpin Baru & Harapan Baru Masyarakat Indramayu?

Penulis : Sofyan Taheer (Sekolah Kaderisasi Untuk Aktivis Demokrasi Indonesia Democracy Monitor )   Kagetnews | Opini – Proses dan tahapan Pilkada telah usai serta yang memenangi pilkada pun tanpa harus disengketakan itulah Pilkada Indramayu, dimana masyarakat Indramayu telah dilibatkan untuk memilih pemimpin yang sekiranya dapat mendengarkan segala aspirasi dari rakyat dan juga pemimpin yang […]

Menuju Indramayu Emas 2045 

Penulis: Cahyono (Penggiat Sosial Media) Kagetnews | Opini – Narasi ini bisa menjadi energi untuk menyongsong gelombang perubahan besar kedepan dalam menghadapi banjirnya teknologi informasi yang begitu cepat. Dengan riuh hiruk pikuknya prosesi pertarungan Pilkada kemarin, menjadi penting untuk dilakukanya refleksi evaluasi proyeksi kedepan. Kita harus menempatkan posisi sebagai warga negara yang tertib, dewasa dalam […]

Melihat Perlindungan Konsumen dalam Kebijakan “Matahari Kembar”

Oleh: Dr. Firman T. Endipradja Kagetnews | Opini – ADALAH Presiden RI ke 6 Susilo Bambang Yudoyono (SBY) saat menyampaikan sambutan dalam syukuran HUT ke-23 Partai Demokrat di kantor DPP Demokrat, Jakarta, Senin, 9 September 2024, mengatakan, negara akan kacau bila ada banyak matahari. SBY mencontohkan di Partai Demokrat, tidak mau ada matahari kembar. “Sejak […]

Generasi Muda Katalisator Perubahan dalam Politik dan Isu Masyarakat 

Penulis: Sofyan Taheer (Pengurus Nasional, Ketua Bidang Hubungan Antar Organisasi Kepemudaan BEM PTNU Se- Nusantara) Kagetnews | Opini – Menurut undang-undang No 40 tahun 2009 menyebutkan bahwa pemuda adalah warga negara yang kisaran umur mulai dari 16-30 tahun, sejarah mencatat bahwasanya pemuda adalah agen perubahan serta revolusioner dalam pembangunan bangsa dan negara terbukti Mulai dari […]