Disperindag Jabar Verifikasi Faktual Keberadaan LPKSM Balareang di Indramayu

Kagetnews | Indramayu – Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Provinsi Jawa Barat melakukan verifikasi faktual terhadap Lembaga Perlindungan Konsumen Swadaya Masyarakat (LPKSM) Balareang yang berada di Kabupaten Indramayu. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keberadaan dan keberlanjutan lembaga tersebut dalam mendukung pengembangan lembaga perlindungan konsumen di Jawa Barat. Kamis 19 Juni 2025. Kepala Disperindag Jabar, melalui […]