Kabar Duka! Qari Kondang Indramayu, KH Khoridi Sujai Tutup Usia

Kagetnews | Indramayu – Telah meninggal dunia Qari kondang Indramayu sekaligus pegiat dan aktivis dakwah dari Organisasi Dewan Masjid Indonesia (DMI), Dr. KH. Khoridi Sujai, M. Pd. Beliau Almarhum meneninggal dunia sore tadi pukul 16.33 WIB di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Indramayu, Senin 15 Mei 2023. Diketahui almarhum sebelumnya mengalami sakit-sakitan sehingga pihak […]