Kasi PMD Kecamatan Lelea Pastikan Penyelenggaraan Pilwu di Desa Telagasari Sesuai Perbup
Kagetnews | Indramayu – Penyelenggaraan Pemilihan Kuwu/Kepala Desa di Desa Telagasari Kecamatan Lelea Kabupaten Indramayu menuai sorotan oleh para pihak termasuk warga masyarakat setempat, dalam pelaksanaannya. Pasalnya pada 30 November 2025 telah terjadi sebuah kesepakatan bersama oleh beberapa Calon Kuwu dengan Panitia Pemilihan Kuwu Desa Telagasari untuk tidak mematuhi Peraturan Bupati (Perbup), yakni melakukan pelanggaran […]