BKD Indramayu Lelang 48 Unit Kendaraan Roda Dua

Kagetnews | Indramayu – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Indramayu siap melelang kendaraan roda dua. Pasalnya ada 48 unit kendaraan roda dua yang dilelang lewat Pengumuman Lelang dengan Nomor 030/1.290.c/BMD, tertanggal 7 Desember 2023. Pada pengumuman tersebut dirinci tipe motor, tahun perolehan, kelengkapan, hingga harga yang ditawarkan. Harga termurah yakni Rp240.000 untuk Suzuki Arashi tahun […]

Kabid Aset Daerah Amankan Eks Material Bongkaran Bangunan Kulcim

Kagetnews | Indramayu – Badan Keuangan Daerah (BKD) melakukan sebagian Pembongkaran bangunan Kuliner Cimanuk (Kulcim) Kelurahan Paoman yang terletak di Jl.Siliwangi No 1 Kecamatan/Kabupaten Indramayu Jawa Barat. BKD melalui Kabid Aset daerah Maulana Malik saat di lokasi menyampaikan, pembongkaran kulcim sepanjang 68 m ini mendapat tugas dari Kepala BKD Woni Dwinanto atas permintaan Dinas Perumahan […]

BKD Sertipikatkan 63 Bidang Tanah Pemda Indramayu

Kagetnews | Indramayu – Badan Keuangan Daerah (BKD) Kabupaten Indramayu berhasil mengurus sertipikat terhadap 51 bidang tanah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indramayu pada Desember 2022 ini. Kegiatan yang merupakan bagian dari Program Unggulan Bupati Indramayu, Nina Agustina, bernama La-Da alias Lacak Aset Daerah tersebut, kini sudah mencapai 173 bidang tanah yang berhasil disertipikatkan di tahun 2022. […]