Doa Walimah Al-‘Aqiqah

Oleh : KH. Heri Kuswanto Kagetnews | Religi – Walimah Al-Aqiqah atau yang bisa didefinisikan sebagai wujud syukuran oleh orang tua muslim atas kelahiran anaknya dengan mengundang sanak saudara, maupun kerabat terdekatnya, untuk syukuran bersama dengan menyembelih hewan ternak dan makan-makan. Ketika acara Walimahtul ‘Aqiqah dilaksanakan, biasanya diawali dengan berzikir, selawat, tausiah, dan doa. Pada […]

Akikah bagi Bayi yang Meninggal

Oleh: KH. Heri Kuswanto Kagetnews | religi – Akikah merupakan suatu tradisi dalam ajaran agama Islam, yang disunnahkan (dianjurkan) untuk dilakukan kepada orang tua untuk si buah hati dalam rangka beribadah kepada Allah Ta’ala, yakni dengan menyembelih hewan akikah yang berbentuk domba atau kambing. Akikah juga dijadikan bentuk rasa syukur bagi orang tua atas kelahiran […]

Akikah Tebusan Anak

Oleh : KH. Heri Kuswanto Kagetnews | Religi – Dari hadits dari sahabat Samurah bin Jundub ra, Nabi Muhammad SAW bersabda: كُلُّ غُلاَمٍ مُرْتَهَنٌ بِعَقِيقَتِهِ تُذْبَحُ عَنْهُ يَوْمَ السَّابِعِ وَيُحْلَقُ رَأْسُهُ وَيُسَمَّى “Setiap anak tergadaikan dengan akikahnya. Disembelih pada hari ketujuh, dicukur gundul rambutnya, dan diberi nama.” (HR. Ahmad dan at-Turmudzi) Ulama berbeda pendapat tentang […]

Kurban Dulu atau Akikah dulu, atau Bisa Sekaligus?

Oleh : KH. Heri Kuswanto   Kagetnews | Religi – Banyak pertanyaan dari masyarakat terkait fenomena yang terjadi ketika hari raya Iduladha datang dan seorang anak lahir bertepatan di bulan Zulhijah. Syariat Islam menyaratkan kepada umat muslim di bulan Zulhijah disunnahkan untuk melaksanakan ibadah berkurban. Dan islampun juga menganjurkan kepada orang tua yang baru melahirkan […]