DPC GMNI SBB Kecam Pemalangan Jalan Umum dalam Konflik Sosial: Serukan Dialog dan Penyelesaian Damai

Kagetnews | SBB – Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (DPC GMNI) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) menyuarakan keprihatinan mendalam terhadap maraknya praktik pemalangan dan pengecoran jalan umum yang terjadi di tengah konflik sosial masyarakat. Melalui pernyataan resminya, DPC GMNI SBB menegaskan bahwa jalan umum merupakan fasilitas publik yang tidak seharusnya menjadi korban dalam […]