Penerapan Norma di Lingkungan Sekolah Kunci Membentuk Karakter Bangsa

Oleh: Reni Rahmawati Kagetnews | Opini – Sekolah merupakan institusi pendidikan formal yang bukan hanya mengajarkan ilmu pengetahuan, tetapi juga menjadi tempat strategis untuk menanamkan nilai dan norma yang berlaku di masyarakat. Norma yang diterapkan di sekolah menjadi dasar pembentukan karakter peserta didik, serta mencerminkan bagaimana kehidupan sosial yang tertib dan beradab seharusnya berlangsung. Norma […]

Belajar di Sekolah Tapi Bukan Cuma Pelajaran Buku

Oleh: Tia Siti Atikah Kagetnews | Opini – Selama ini, banyak yang menganggap bahwa sekolah hanyalah tempat untuk mempelajari pelajaran akademis seperti matematika, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn), atau bahasa Indonesia. Pandangan ini cukup sempit karena sesungguhnya fungsi sekolah jauh lebih luas dari sekadar menyampaikan materi pelajaran. […]

Bangsa di Desain untuk Game Over?

Oleh: Hasbi indra Kagetnews | Opini – Dalam Al-Qur’an ada ayat yang menyatakan: (QS Ali Imran 54, Wamakaru wamakarallah Wallahu khairul maakirin) Ayat yang penulis pahami ada manusia yang melakukan desain di tengah kehidupan untuk kepentingannya baik atas dasar ideologi atau ekonominya. Sangat mungkin ayat itu menginspirasi mereka untuk menghegemoni bangsa. Bangsa kini bangsa yang […]

Tahta Beban Bangsa 

Oleh: Hasbi Indra Kagetnews | Opini – “Tahta yang membuat masalah bagi bangsa bukan memecahkan masalahnya. Tahta, entah siapa yang mendesainnya ke tahta untuk kepentingannya.” Sosok yang saat itu bisa mengalahkan calon partai untuk maju sebagai calon partainya yakni mantan presiden dan mengalahkan tokoh-tokoh partai lain sebagai politisi ulung seperti anak bawang dan Ia mengalahkan […]

Tren Warna Sekolah di Indramayu Ikuti Arah Politik?

Oleh: M. Taufid Hidayat Pengamat Pendidikan Indramayu   Kagetnews | Opini – Pendidikan, seharusnya menjadi pilar utama kemajuan bangsa, akan tetapi kini mulai terancam terpolitisasi politik kedaerahan. Fenomena perubahan warna cat sekolah pasca Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) belakangan ini menjadi tren di lembaga pendidikan yang ada di Indramayu. Apakah hal ini sekadar kebetulan, atau ada […]

Pendidikan di Indonesia Diambang Kekosongan Makna

Penulis : Dandi Priadi Kagetnews | Opini – Pendidikan di Indonesia, sebagaimana sering dirayakan tiap 2 Mei dalam balutan seremoni dan slogan patriotik, masih terperangkap dalam jebakan formalisme yang mereduksi makna sejatinya. Ia lebih sering dimaknai sebagai jalur administratif menuju pasar tenaga kerja, ketimbang sebagai proses pembebasan manusia dari struktur ketidaktahuan dan ketidakadilan. Sistem pendidikan […]

Refleksi Hardiknas: Edu Wisata, Arah Baru Pendidikan Bermutu

Oleh: H. Sujaya, S. Pd. Gr. Praktisi Pendidikan Indramayu   Kagetnews | Opini – Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) setiap tahun hadir bukan hanya sebagai seremoni, tapi juga sebagai ajakan untuk merenungkan arah dan kualitas pendidikan kita. Tahun ini, polemik tentang pelarangan studi tour atau edu wisata kembali mencuat setelah Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, melarang […]

Pendidikan Berkualitas: Hak, Bukan Privilege

Oleh: Mulyawan Safwandy Nugraha Dosen UIN Sunan Gunung Djati Bandung Ketua Dewan Pendidikan Kota Sukabumi Kagetnews | Opini – Setiap tanggal 2 Mei, saya selalu merenung cukup dalam. Hari Pendidikan Nasional bukan sekadar momentum seremonial, melainkan ajakan untuk melihat ulang janji-janji kita terhadap generasi penerus. Apa yang dulu diperjuangkan Ki Hadjar Dewantara bahwa pendidikan adalah […]

Harkonas & ‘Polemik Ijazah’:Melihat Negara dari Perspektif Hukum Perlindungan Konsumen 

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Telah ditetapkan oleh pemerintah melalui Keputusan Presiden Nomor 13 Tahun 2012, sebagai Hari Konsumen Nasional (Harkonas), latarbelakangnya karena tanggal 20 April 1999 Undang- Undang No.8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen (UUPK) disahkan dan diberlakukan setahun kemudian. Selain Harkonas, tanggal 20 April 2025 ini ada dua peristiwa […]

Inspirasi RA Kartini bagi Gen-Z

Oleh: Mulyawan Safwandy Nugraha Dosen UIN SGD Bandung Kagetnews | Opini – RA Kartini adalah salah satu tokoh perempuan Indonesia yang paling berpengaruh dalam sejarah. Ia dikenal sebagai pelopor emansipasi perempuan dan pendidikan perempuan di Indonesia. Meskipun hidup di era yang berbeda, namun nilai-nilai dan semangat yang diperjuangkan oleh RA Kartini masih sangat relevan di era […]