Indikasi Transfer Ilegal yang dilakukan oleh Perumdam Tirta Darma Ayu

Oleh: Malik Abdul Aziz, S.H., M.H. Kagetnews | Opini – Perusahaan Daerah Air Mineral (PDAM) di Kabupaten Indramayu sedang menjadi sorotan publik, lantaran telah terjadinya transfer dana perusahaan kepada pihak perusahaan antah berantah dan tidak tercantum dalam nomenklantur belanja. Praktik ini wajib menjadi perhatian khusus terhadap penegak hukum, karena adanya indikasi transfer dana ilegal […]
Perguruan Tinggi Sebagai Aset Strategik dalam Membangun Daya Saing Bangsa

Oleh: Dr. Fitria Damayanti, SE., MM Fakultas Ekonomi, Program Studi Manajemen, Universitas Wiralodra Kagetnews | Opini – Dalam era global yang sarat kompetisi, perguruan tinggi tidak dapat lagi dipandang sekadar sebagai lembaga pendidikan, melainkan sebagai aset strategik nasional yang memiliki peran vital dalam menentukan arah kemajuan bangsa. Perguruan tinggi berfungsi sebagai pusat pengembangan ilmu pengetahuan, […]
Menelusuri Logika Hukum Perlindungan Konsumen Menkeu Purbaya

Oleh: Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Di sosial media Instagram maupun di Facebook, viral kutipan pernyataan Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa : Rakyat tidak pernah berhutang listrik, tapi PLN selalu bilang rugi. Rakyat beli tiket pesawat pakai uang tunai, tapi Garuda tetap merugi. Rakyat beli bensin juga cash, tapi Pertamina mengeluh […]
Kepedulian Kadispora Bapak Andri Yansyah, Energi Bagi Prestasi Olahraga Jakarta

Oleh: Zen L, M.Pd (Praktisi Olahraga Jakarta) Kagetnews | Opini – Di tengah dinamika pembinaan olahraga nasional yang terus berkembang, Jakarta lewat komando Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (KADISPORA) Bapak Andri Yansyah terus berbenah untuk prestasi olahraga jakarta pada semua ajang multi event Nasional seperti Pekan Olahraga Pelajar Nasional (POPNAS), Pekan Olahraga Pelajar Mahasiswa Nasional […]
Jika Ada Kebohongan, PT Aqua Bisa Kena Sanksi Perdata, Administratif & Pidana Sekaligus!

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Kontroversi tentang sumber air AQUA yang disebutkan berasal dari hasil bor, bukan mata air pegunungan terus menuai sorotan. Hal yang mengejutkan terungkap saat Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke perusahaan air mineral kemasan merek AQUA di Subang, Jawa Barat. Sesuai yang diberitakan […]
Kereta Cepat ‘Whoosh’ Untungnya Buat Mereka, Ruginya Konsumen Harus Nanggung

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – TIDAK bisa dipungkiri bahwa penumpang kereta api cepat ‘whoosh’ adalah konsumen pemakai jasa transportasi. Seperti diatur dalam Perpres No. 49 tahun 2024 tentang Strategi Nasional Perlindungan Konsumen, pemerintah menetapkan sektor jasa transportasi sebagai salah satu sektor strategi nasional perlindungan konsumen. Sedangkan konsumen menurut UU No. 8 […]
Revaluasi 1 Tahun Cara Pemerintah Mensejahterakan Konsumen dalam Paradigma Global

By Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – ADALAH John Fitzgerald Kennedy, Presiden Amerika Serikat (AS), dalam pidatonya di hadapan Kongres AS pada tanggal 15 Maret 1962 melalui “A special Message for the Protection of Consumer Interest” yang dikenal dengan “Declaration of Consumer Right“. John F. Kennedy mengemukakan 4 (empat) hak konsumen, yaitu: 1. […]
Ketua Umum PJI: Negara Harus Tegas. Terapkan TPPU dan Cabut Izin Pembalak Liar!

Oleh: Hartanto Boechori Ketua Umum PJI / Wartawan Utama Kagetnews | Opini – PT Cakra Sejati Sempurna (PT CSS) di Murung Raya Kalimantan Tengah telah terbukti bersalah melakukan kejahatan illegal logging sebagaimana putusan Mahkamah Agung RI No. 5741 K/Pid.Sus-LH/2024. Putusan ini jelas, namun baru menyentuh tindak pidana pokok. Agar keadilan substantif tercapai, Negara wajib menerapkan […]
Merekonstruksi Arah Politik Hukum Perlindungan Konsumen Pasca “Demo Agustus Kelabu”

Oleh: Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Istilah “Agustus Kelabu” muncul, ketika rakyat Indonesia tengah memperingati 80 kemerdekaan negaranya, namun di akhir Agustus 2025 berubah, Indonesia diguncang demonstrasi besar yang akan tercatat dalam sejarah ketika ribuan mahasiswa dan pekerja turun ke jalan menolak kenaikan tunjangan DPR yang dianggap tidak masuk akal di […]
Dapatkah Pengelola MBG yang Mengakibatkan Korban Keracunan Dijerat UU Perlindungan Konsumen?

Oleh: Dr. Firman Turmantara End. Kagetnews | Opini – Sejak dilaksanakannya pada awal Januari 2025 lalu, program Makan Bergizi Gratis (MBG) terus mendapatkan sorotan karena temuan kasus dari mulai menu yang diduga gizinya tidak sesuai, temuan hewan, busuk atau basi, hingga kasus keracunan. Kasus siswa yang mengalami keracunan usai mengonsumsi MBG meningkat dalam kurun waktu […]