DPP PJI Terus Kawal Penegakan Hukum Oknum Penganiaya Wartawan Sumenep

Kagetnews | Sumenep – Terkait tulisan Hartanto Boechori selaku Ketua Umum Persatuan Jurnalis Indonesia (PJI) yang viral dimuat ratusan media dengan judul, “Hartanto Boechori Ketua Umum PJI: Penganiaya Wartawan di Sumenep, Biadab!” Diketahui dirinya sempat mendapat telpon dan Whatsapp dukungan dari berbagai kawan-kawan Pers, LSM, Aparat Sipil Negara dan Militer, intelijen, Otmil III-11 Surabaya dan […]

Hartanto Boechori: Memalukan! Pejabat Ajak Duel Wartawan!

Penulis: Hartanto BoechoriK Ketua Umum PJI (Persatuan Jurnalis Indonesia) Kagetnews | LAGI saya mendapat pengaduan dari anggota saya, wartawan anggota PJI (Persatuan Jurnalis Indonesia) di Gresik Jawa Timur. Kepala Cabang Dinas Pendidikan Provinsi Jawa Timur wilayah Kabupaten Gresik, Kiswanto S.Pd M.Pd, melakukan tindakan tidak terpuji saat dikonfirmasi di kantornya terkait dugaan Pungli di SMAN Balongpanggang, […]

Sedang Meliput, Wartawan Diusir Anak Buah Gubernur Sumbar

Penulis: Hartanto Boechori Ketua Umum PJI (Persatuan Jurnalis Indonesia)   Kagetnews | SAYA mendapat pengaduan dari wartawan anggota saya di Padang Sumatera Barat, anak buah Gubernur Sumatera Barat menghalang-halangi dan mengusir puluhan wartawan saat acara pelantikan Wakil Walikota Padang di Auditorium Istana, Selasa 9/5/2023. Pengusiran dilakukan saat belasan jurnalis dari berbagai media telah berada di […]